“Subuh Keliling merupakan bagian dari upaya memakmurkan masjid, disini adanya rasa kebersamaan antara warga dengan Lurah, tentunya juga untuk meraih hidup berkah,” ungkapnya.
Agus bersama sekel yang baru saja pindah tugas menuturkan, “Bahkan saya menginginkan bukan hanya melakukan subuh berjamaah. Tapi sebelumnya seperti tahajud ini jangan sampai kita lupakan,” pungkasnya. (adi).