Nestlé Indonesia didirikan pada tahun 1971 dan mempekerjakan sekitar 3.700 karyawan. Nestlé Indonesia memiliki empat pabrik di Indonesia yang memproduksi susu, makanan dan minuman dengan merek-merek terkenal seperti DANCOW, MILO, NESCAFÉ, LACTOGROW 3, CERELAC, KITKAT, FOX’S, BEAR BRAND dan lain-lain.
Nestlé merupakan perusahaan makanan dan minuman dengan pusat Penelitian dan Pengembangan (R&D) terbesar di dunia, yang terdiri dari 40 pusat teknologi produk dan Penelitian dan Pengembangan di seluruh dunia. Di Asia, Nestlé memiliki pusat Penelitian dan Pengembangan di Beijing, Shanghai, Singapura dan Gurgaon. DM