Wakil Walikota Depok Membuka STQ ke XXII Tingkat Kecamatan Panmas, STQ Pemacu dan Pemicu Untuk Lebih Memahami Al-Qur’an

IBH menjelaskan, momentum STQ ini hendaklah tidak hanya dilihat dari sudut pandang perlombaan. Namun, harus dipandang sebagai manfaat dan amalan isi dari kandungan Al-Quran dalam rangka meningkat taraf hidup kehidupan beragama, berbangsa dan bernegara yang Qurani. (adi).

Catatan Redaksi: Apabila ada pihak merasa dirugikan atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita tersebut di atas, Silakan mengirimkan sanggahan dan/atau koreksi kepada Kami, sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) Undang-Undang Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers melalui email: depokupred.com@gmail.com