Rapat Paripurna Istimewa dalam Rangka Peringatan HUT Depok ke-25

by: YN
editor: PRM

5. Juara satu penghargaan pembangunan daerah tingkat provinsi jawa barat Tahun 2024.

Dalam kesempatan yang sama Ketua DPRD Kota Depok TM. Yusufsyah Putra menyampaikan,

“Pada kesempatan ini juga kami mengucapkan selamat hari jadi ke-25 Kota Depok yang diperingati pada tanggal 27 April setiap Tahunnya, dengan tema Harmoni Untuk Negeri, semoga Pemerintah dan Masyarakat Kota Depok semakin bisa berkolaborasi dalam keberagaman suku, berpadu untuk Depok lebih maju,” ucapnya.

Bacaan Lainnya

Tidak luput dari budaya berpantun, Ketua DPRD Kota Depok memberikan Pantun.

“Semerbak harum bunga wijaya kusuma, mekar bersemi terlihat indahnya, selamat HUT Kota Depok ke-25, maju Kota nya sejahtera warganya.”

BACA JUGA:  Warga RW 07 Adakan Program Pra Kerja Kolaborasi dengan Rumah Siap Kerja 

Selanjutnya Ketua DPRD Kota Depok membuka Rapat Paripurna dan dinyatakan dibuka untuk umum.

Acara tersebut dihadiri oleh Wali Kota Depok, Wakil Wali Kota Depok, Mantan wali Kota Depok, Sekretaris Daerah Kota Depok, Ketua DPRD Kota Depok, OPD Kota Depok, Kapolres Metro Kota Depok, Dandim 0508/Depok, dan awak Media.

Catatan Redaksi: Apabila ada pihak merasa dirugikan atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita tersebut di atas, Silakan mengirimkan sanggahan dan/atau koreksi kepada Kami, sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) Undang-Undang Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers melalui email: depokupred.com@gmail.com

Pos terkait