Ada pun hasil pertandingan Persipu FC di Grup D yaitu kalah 1-2 dari Cimahi Putra, kemudian tiga kemenangan beruntun atas Persipo Purwakarta (2-0), Persitas Tasikmalaya (3-1), dan PSGJ Cirebon (3-0) dan pertandingan terakhir berkesudahan 0-0 atas Bandung United. (**).
Perjuangan Tak Kenal Lelah Kejar Target Terbang Tinggi di Liga 3 Seri 1, Persipu FC Masuk 8 Liga 3 Indonesia