Ketua DPRD Depok Sementara Apresiasi Peresmian Taman Albar

by: YN
editor: PRM
Ketua DPRD Kota Depok Sementara Ade Supriatna meninjau Jembatan Gantung di Taman Alun-alun dan Hutan Kota bagian Barat, Kamis (19/09/2024). (dok. Diskominfo Depok)
Ketua DPRD Kota Depok Sementara Ade Supriatna meninjau Jembatan Gantung di Taman Alun-alun dan Hutan Kota bagian Barat, Kamis (19/09/2024). (dok. Diskominfo Depok)

Ia juga menekankan, pentingnya perawatan fasilitas umum seperti Taman Alun-alun dan jembatan gantung di wilayah barat ini.

Harapannya, semoga masyarakat Depok bisa menjaga kebersihan, keamanan, serta mengikuti aturan pemakaian agar fasilitas ini bisa dimanfaatkan dalam jangka panjang.

“Kami menghimbau warga untuk menjaga kebersihan dan keamanan fasilitas ini. Patuhi tata tertib agar sarana ini tetap terjaga dan bisa digunakan untuk waktu yang lama,” tandasnya.

Bacaan Lainnya
BACA JUGA:  Tiga Kecamatan Peroleh PBB tertinggi 2024

Catatan Redaksi: Apabila ada pihak merasa dirugikan atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita tersebut di atas, Silakan mengirimkan sanggahan dan/atau koreksi kepada Kami, sebagaimana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) Undang-Undang Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers melalui email: depokupred.com@gmail.com

Pos terkait